- TKSK Purworejo \'Pasang Mata, Pasang Telinga\': Dinsosdaldukkb Genjot Data Kesejahteraan Sosial!
- SPPG-BGN Purworejo \'Cari Rumah Baru\': Dinsosdaldukkb Kawal Rapat Lokasi Alternatif!
- Lansia Tuna Netra Bogor \'Ketuk Pintu\' Purworejo: Dinsosdaldukkb Ulurkan Tangan!
- Sekolah Rakyat Purworejo \'Digodok\' Kemensos: Dinsosdaldukkb Siap Cetak Generasi Unggul!\"
- Dinsosdaldukkb Purworejo di Rapat Pimpinan: Angkat Isu Krusial!
- BeNIK Kencana: Aplikasi Cerdas Dinsosdaldukkb Purworejo, Siapkan Pasangan Menuju Pernikahan Bahagia!
- Dinsosdaldukkb Purworejo Aktif Dukung KLA: Partisipasi Penting di Baperida!
- Dinsosdaldukkb Purworejo Sukses Gelar Layanan MOW: Dua Wanita Raih Akses KB Berkualitas!
- Dinsosdaldukkb Purworejo: Setiap Senin, Kinerja Diuji, Pelayanan Ditingkatkan!
- Langkah Cepat Dinsosdaldukkb: Evaluasi Kinerja dan Persiapan Triwulan II Digelar!
Kala Bangga Kencana Peduli Ketahanan Pangan
Berita Terkait
- Mensiasati Pembinaan Lini Lapangan Kala Pendemi Covid 19 (7).0
- Edukasi Masyarakat Kala Pandemi Covid 19.0
- Bergandeng Tangan Kala Pandemi Covid 19.0
- SDM PKH Terlibat Sebagai Petugas POSKO Perbatasan Pemantau COVID-190
- Bakti Sosial Kala Pandemi Covid 19.0
- Substansi Edukasi Kala Pandemi Covid 19.0
- Mensiasati Pembinaan Lini Lapangan Kala Pendemi Covid 19 (6).0
- Mensiasati Pembinaan Lini Lapangan Kala Pendemi Covid 19 (5).0
- Kampung KB : Kampung Siaga Kala Pandemi Covid 19.0
- Mensiasati Pembinaan Lini Lapangan Kala Pendemi Covid 19 (5).0
Berita Populer
- FDS MODUL PENDIDIKAN DAN PENGASUHAN ANAK SESI 4 MEMBANTU SUKSES ANAK DI SEKOLAH
- Intensifikasi Program KB : Pertemuan Kelompok kerja (pokja) Kampung KB.
- Besarnya Peran Kader KB Dalam Mensukseskan Program Bangga Kencana.
- Intensifikasi Program KB : Penyuluhan Pasangan Usia Subur (PUS) Miskin Tingkat Kecamatan.
- Intensifikasi Program KB : Pembinaan Kader IMP
- Kabupaten Purworejo ikuti Duta Genre Tingkat Provinsi, BKKBN Berharap Pemenang Jadi Role Mode Remaja.
- Intensifikasi Program KB : Pembinaan Rutin PPKBD dan Sub PPKBD
- Mempertajam Peran Lini Lapangan
- Intensifikasi Program KB : Safari KB.
- Intensifikasi Program KB : Rapat Teknis Program KKBPK Tingkat Kecamatan

Keterangan Gambar : Gerakan Pengendalian Wereng Cokelat di desa Winong Lor, kecamatan Gebang. Kamis (16/4/2020).
Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsosdukkbpppa) Kabupaten Purworejo. Melalui Balai Penyuluhan (BP) Bangga Kencana kecamatan Gebang melakukan Gerakan Pengendalian Wereng Cokelat di desa Winong Lor, kecamatan Gebang. Kamis (16/4/2020).
Dalail, SE. . Koordinator lapangan (Korlap) Penyuluh Keluarga Berencana (PKB) BP Bangga Kencana kecamatan Gebang. Berkaitan dengan tujuan kegiatan ini, Dalail mengatakan “Penyuluh Keluarga Berencana (PKB) Gebang ikut penanggulangan Hama Tananam padi demi terciptanya ketahanan pangan, di samping menjadi Posko CIVID 19”. Jelasnya.
Dampak Pandemi Covid 19 ini ternyata besar sekali. Sektor pertanian pun terimbas. Pemimpin dunia sudah mengingatkan kita semua akan adan krisis pangan.
Gerakan Pengendalian Wereng Cokelat di desa Winong Lor, di mulai pukul 07.00 WIB. Diadakan pengendalian hama wereng coklat, yang dilaksanakan oleh beberapa anggota kelompok tani, POPT, Babinsa dan PPL. Dalail berharap “Semoga serangan hama wereng dapat dikendalikan, petani dapat panen dengan produksi maximal”.