Dinsosdukbpppa Berpartisipasi dalam Percepatan Pemberian Vaksin Covid 19.(3).

By Drajad 25 Okt 2021, 11:07:07 WIB Kegiatan
Dinsosdukbpppa Berpartisipasi dalam Percepatan Pemberian Vaksin Covid 19.(3).

Keterangan Gambar : Pelaksanaan vaksin di desa tepansari, kecamatan Loano.Minggu (24/10/2021)


 

 
Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKKBN) menyalrkan vaksin pencegahan Clovid 19 ke Dinsodukkbppa sejumlah 480 vial. Masing-masing vial terdiri 2 (dua) dosis. Dinsosdukbppa bekerja sama dengan Dinas Kesehatan kabupaten Purworejo percepatan pemberian vaksin ke warga masyarakat yang membutuhkan. Pelaksanaannya debagai vaksinator berada di praktik mandiri bidan (PMB). Dinsosdukkbpppa diwakili Sarniah SKM,MM melakukan monitoring dan evalusi (monev) dalam pelaksanaan vaksinasi Covid 19. Monev ini di laksanakan pada saat pelaksanaan vaksinasi covid-19 BKKBN kerjasama dengan Praktik Mandiri Bidan Prihatin dan Susilowati di desa Tepansari dan Rimun kecamatan Loano dengan jumlah sasaran 100. Minggu (24/10/2021. Berjalan lancar sehat semua. Petugas monev Sarinah dan Mujiyono.


Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment