- Purworejo Gelar Karpet Merah Virtual! Sowan Demi Verifikasi Hak dan Perlindungan Anak
- Senin Pagi di Dinsosdaldukkb Purworejo: Data DT SEN Jadi Peluru Disiplin Kerja!
- Dinsosdaldukkb Purworejo: Setiap Senin, Kinerja Dievaluasi, Pelayanan Ditingkatkan!
- Purworejo Gebrak Jateng! Bidik Mahkota Adujak 2025 dengan Kekuatan GenRe
- TKSK Purworejo \'Pasang Mata, Pasang Telinga\': Dinsosdaldukkb Genjot Data Kesejahteraan Sosial!
- SPPG-BGN Purworejo \'Cari Rumah Baru\': Dinsosdaldukkb Kawal Rapat Lokasi Alternatif!
- Lansia Tuna Netra Bogor \'Ketuk Pintu\' Purworejo: Dinsosdaldukkb Ulurkan Tangan!
- Sekolah Rakyat Purworejo \'Digodok\' Kemensos: Dinsosdaldukkb Siap Cetak Generasi Unggul!\"
- Dinsosdaldukkb Purworejo di Rapat Pimpinan: Angkat Isu Krusial!
- BeNIK Kencana: Aplikasi Cerdas Dinsosdaldukkb Purworejo, Siapkan Pasangan Menuju Pernikahan Bahagia!
Wajah Baru IPeKB kabupaten Purworejo
Berita Terkait
- Dinsosdukkbpppa Sosialisasikan Tim Pendamping Keluarga.0
- Remaja, Permasalahan dan Cara Mengatasinya. 0
- Dinsosdukkbpppa Berupaya Hindarkan Remaja dari Kenakalan dan Nikah Dini0
- Dinsosdukkbpppa Fokus Turunkan Angka Unmet Need.0
- Perundungan (bullying) dan Cara Mengatasinya.0
- Dinsosdukkbpppa Mengikuti Proses Pembentukan Posyandu Satelit.0
- Dinsosdukkbpppa Adakan Rapat Koordinasi rutin secara Daring melalui media Zoom Meet.0
- Bank Rakyat Indonesia (BRI) Cabang Purworejo dilaksanakan kegiatan Rapat Koordinasi dan Evaluasi Penyaluran Bansos di Kab.Purworejo.0
- Dinsosdukkbpppa Adakan Monitoring dan Evaluasi.0
- Dinsosdukkbpppa Bersinergi dengan TNI di kecamatan Kutoarjo. 0
Berita Populer
- FDS MODUL PENDIDIKAN DAN PENGASUHAN ANAK SESI 4 MEMBANTU SUKSES ANAK DI SEKOLAH
- Intensifikasi Program KB : Pertemuan Kelompok kerja (pokja) Kampung KB.
- Besarnya Peran Kader KB Dalam Mensukseskan Program Bangga Kencana.
- Intensifikasi Program KB : Penyuluhan Pasangan Usia Subur (PUS) Miskin Tingkat Kecamatan.
- Intensifikasi Program KB : Pembinaan Kader IMP
- Kabupaten Purworejo ikuti Duta Genre Tingkat Provinsi, BKKBN Berharap Pemenang Jadi Role Mode Remaja.
- Intensifikasi Program KB : Pembinaan Rutin PPKBD dan Sub PPKBD
- Mempertajam Peran Lini Lapangan
- Intensifikasi Program KB : Safari KB.
- Intensifikasi Program KB : Rapat Teknis Program KKBPK Tingkat Kecamatan

Keterangan Gambar : formasi lengkap IPeKB kabupaten Purworejo
Dinas Sosial Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsosdukkbpppa) Kabupaten Purworejo mengikuti kegiatan Musyawarah Cabang (Muscab) Ikatan Penyuluh KB (IPeKB) Indonesia Cabang kabupaten Purworejo. Pelaksanaan kegiatan ini pada hari Selasa, tanggal 19 Oktober 2021. Bertempat di Ballroom Hotel Plaza. Dalam Muscab ini salahsatu kegiatannya yakni pemilihan dan pelantikan kepengurusan IPeKB cabang Purworejo. Terpilih Drs. Wahyu Edi. Pengurus IPeKB Indonesia DPC Kabupaten Purworejo yg sudah terpilih dan dilantik oleh Ketua Umum DPD IPeKB Provinsi Jawa Tengah, Drs. Heru Sanyoto, MM. Dikukuhkan oleh Plt.Kepala Dinsosdukkbpppa Kabupaten Purworejo Drs. Pram Prasetya Achmad, MM. Hadir dalam kegiatan ini, dihadiri oleh Sekretaris Dinsosdukkbpppa, Kabid KB, Kabid PPKS, Kasi Advokasi KIE, Kasi Pendayagunaan Tenaga Penyuluh KB dan Penggerakan Ormas, Pengurus IPeKB DPD Provinsi Jawa Tengah serta seluruh PKB/PLKB Dinsosdukkbpppa Kabupaten Purworejo.