- Purworejo Gelar Karpet Merah Virtual! Sowan Demi Verifikasi Hak dan Perlindungan Anak
- Senin Pagi di Dinsosdaldukkb Purworejo: Data DT SEN Jadi Peluru Disiplin Kerja!
- Dinsosdaldukkb Purworejo: Setiap Senin, Kinerja Dievaluasi, Pelayanan Ditingkatkan!
- Purworejo Gebrak Jateng! Bidik Mahkota Adujak 2025 dengan Kekuatan GenRe
- TKSK Purworejo \'Pasang Mata, Pasang Telinga\': Dinsosdaldukkb Genjot Data Kesejahteraan Sosial!
- SPPG-BGN Purworejo \'Cari Rumah Baru\': Dinsosdaldukkb Kawal Rapat Lokasi Alternatif!
- Lansia Tuna Netra Bogor \'Ketuk Pintu\' Purworejo: Dinsosdaldukkb Ulurkan Tangan!
- Sekolah Rakyat Purworejo \'Digodok\' Kemensos: Dinsosdaldukkb Siap Cetak Generasi Unggul!\"
- Dinsosdaldukkb Purworejo di Rapat Pimpinan: Angkat Isu Krusial!
- BeNIK Kencana: Aplikasi Cerdas Dinsosdaldukkb Purworejo, Siapkan Pasangan Menuju Pernikahan Bahagia!
Kita Mesti Terus Belajar.
Berita Terkait
- Tindak Lanjut AKS di Kab. Purworejo oleh Tim AKS (dr.Dewi Susilowardani, M.Sc)0
- Pandangan dokter spesialis Anak terkait hasil AKS dan Evaluasi AKS0
- Pandangan Pakar AKS0
- Kadinsosdaldukkb Menyampaikan Hasil Audit Kasus Stunting dan Evaluasi Pelaksanaannya.0
- Kabupaten Purworejo Targetkan Angka Stunting 8%.0
- EVALUASI DAN TINDAK LANJUT PELAKSANAAN AUDIT KASUS STUNTING0
- Penghargaan Satya Lencana Karya Satya0
- Visitasi Reakreditasi Lembaga Kesejahteraan Sosial di Kaligesing0
- Membangun Lansia Secara Kognitif.0
- Visitasi Reakreditasi Lembaga Kesejahteraan Sosial0
Berita Populer
- FDS MODUL PENDIDIKAN DAN PENGASUHAN ANAK SESI 4 MEMBANTU SUKSES ANAK DI SEKOLAH
- Intensifikasi Program KB : Pertemuan Kelompok kerja (pokja) Kampung KB.
- Besarnya Peran Kader KB Dalam Mensukseskan Program Bangga Kencana.
- Intensifikasi Program KB : Penyuluhan Pasangan Usia Subur (PUS) Miskin Tingkat Kecamatan.
- Intensifikasi Program KB : Pembinaan Kader IMP
- Kabupaten Purworejo ikuti Duta Genre Tingkat Provinsi, BKKBN Berharap Pemenang Jadi Role Mode Remaja.
- Intensifikasi Program KB : Pembinaan Rutin PPKBD dan Sub PPKBD
- Mempertajam Peran Lini Lapangan
- Intensifikasi Program KB : Safari KB.
- Intensifikasi Program KB : Rapat Teknis Program KKBPK Tingkat Kecamatan

Keterangan Gambar : Kadinsos dalam pandangannya berkaiatan dengan sambutan dan pengarahan Juang Kencana.
Dinas Sosial Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (Dinsosdaldukkb) mendapat undangan untuk menghadiri Pertemuan Tri bulanan dan pengukuhan Pengurus Juang Kencana Kabupaten Purworejo Perodi 2022-2025.Aula kecamata Purworejo.Sabtu (17/12/2022).
Hadir langsung Kepala Dinsosdaldukkb Purworejo. Selain itu hadir pula Ketua Perkumpulan Juang Kencana Provisnis Jawa Tengah, Edi Prabowo, sektretaris Juang kencana, mantan kepala BKKBN kabupaten Purworejo, mantan kepala BKKBN kabupaten Brebes, Wilarso.
Juang Kencana sendiri merupakan wadah pensiunan Penyuluh Keluarga Berencana (PKB) dan BKKBN. Terpilih sebagai Ketua Juang Kencana kabupaten Purworejo, Mohammad Komari.
Dalam sambutan dan pengarahan, ada hal yang menarik dari Kadinsosdaldukkb. “Kita harus belajar ke Brebes’. Berkaitan dengan capaian cakupan Metode Operasi Pria (MOP) 100 pria. Sedangkan cakupan kabupaten / kota lain. Sebesar 6 orang. Ternyata Kita harus mesti terus belajar.