Pecah Telur, 20 KPM PKH laksanakan Graduasi.

By Drajad 27 Mar 2024, 11:20:55 WIB Kegiatan
Pecah Telur, 20 KPM PKH laksanakan Graduasi.

Keterangan Gambar : Luar Biasa, 20 orang PKM PKH melaksanakan graduasi.


Dinas Sosial Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana(Dinsosdaldukkb) kabupaten Purworejo melaksanakan Graduasi sejumlah 20 Keluarga Penerima Manfaat.KPM Program Keluarga Harapan.PKH.

Graduasi merupakan berakhirnya kepersertaan sebagai KPM PKH.Bertempat di Balai desa Sidorejo, kecamatan Purworejo. Jumat (15/3 / 2024) .       

Hadir dalam kegiatan ini, Sekretaris desa Sidorejo, Bhabinkantibmas setempat, Kordinator Kabupaten Purworejo  Bpk Hendrawan, Pendamping Kec Purworejo dan 20 KPM PKH.                                                         

KPM PKH tersebut dengan Iklas dan semangat mengajukan Graduasi dengan alasan ingin mengikuti  program PENA, karena KPM PKH tersebut sudah memiliki usaha  dan ingin mengembangkan usahanya.  

Alasan kedua, Untuk KPM PKH kohor 2012, KPM telah metasa cukup mendapatkan bansos PKH dan berniat agar bisa bergantian dengan warga lain.  

Progrm PENA merupakan Program Pahlawan Ekonomi Nusantara.Menawarkan dukungan penguatanusaha serta penguatan produksi dengan jumlah antuan sebesar Rp. 5 - 6 juta per KPM.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment